Kode Prefix Untuk Nomor 0823 Kartu Apa?

0823 kartu apa? Memang sangat wajar apabila anda tidak mengetahuinya, karena selain ada banyak sekali operator di Indonesia, setiap operator tersebut juga memiliki banyak sekali produk dengan kode nomor yang berbeda pula.

Hal tersebutlah yang akhirnya membuat banyak orang menjadi semakin bingung saat akan mencari tahu nomor 0823 dari operator mana ketika menerima telephone dari nomor tersebut.

Nah, bagi anda yang merasakan hal serupa, maka anda tidak perlu lagi merasa bingung karena pada kesempatan kali ini Agipoil pun akan membahas lebih lanjut terkait nomor 0823 dari operator apa melalui ulasan yang ada di bawah ini.

0823 kartu apa

Jadi apabila anda bertanya nomor 0823 dari operator mana, maka jawabnya adalah Telkomsel atau yang lebih tepat dari nomor Kartu As. Telkomsel menjadi salah satu operator dengan banyak sekali produk yang memiliki kode berbeda beda.

Salah satu produk tersebut adalah Kartu As dengan kode 0823 yang mana terdiri dari 12 digit nomor. Walau sama dari operator Telkomsel, tentu ketentuan kartu As tidak akan sama dengan jenis yang lain seperti Simpat Loop, dan sebagainya.

Biasanya saat menggunakan atau dapat panggilan telepon ada awalan nomer yang mungkin Anda tidak tahu itu operator apa. Jika Anda mendapatkan panggilan telepon atau menggunakan dengan awalan 0823, maka itu merupakan kode awalan kartu Telkomsel atau kartu As.

Daftar Kode Prefix Kartu Telkomsel

Telkomsel memiliki banyak nomor awalan kartunya. Tidak hanya awalan 0823 saja. Jika Anda belum mengetahuinya, cek daftar awalan nomor kartu Telkomsel di bawah ini:

No Operator Keterangan Jumlah Digit
0823 Telkomsel Kartu As 12 Digit Nomor
0812 Telkomsel Kartu simPati atau Halo 11 atau 12 Digit Nomor
0822 Telkomsel Kartu Loop atau Facebook 11 atau 12 Digit Nomor
0821 Telkomsel Kartu simPati 12 Digit Nomor
0811 Telkomsel Kartu Halo 10 atau 11 Digit Nomor
0813 Telkomsel Kartu simPati atau Halo 12 Digit Nomor
0852 Telkomsel Kartu As 12 Digit Nomor
0851 Telkomsel Kartu As atau By.U 10 atau 11 atau 12 Digit Nomor
0853 Telkomsel Kartu As 12 Digit Nomor
  1. 0852 – merupakan kode prefix dari Kartu As yang memiliki 12 digit nomor.
  2. 0853 – merupakan kode prefix dari Kartu As yang memiliki 12 digit nomor.
  3. 0811 – merupakan kode prefix dari Kartu Halo yang memiliki 10 atau 11 digit nomor.
  4. 0812 – merupakan kode prefix dari Kartu Simpati atau Halo yang memiliki 11 atau 12 digit nomor.
  5. 0813 – merupakan kode prefix dari Kartu Simpati atau Halo yang memiliki 12 digit nomor.
  6. 0821 – merupakan kode prefix dari Kartu Simpati  yang memiliki 12 digit nomor.
  7. 0822 – merupakan kode prefix dari Kartu LOOP atau Facebook.
  8. 0851 – merupakan kode prefix dari kartu AS atau By.u sebagai pengganti Flexi yang telah di akuisisikan oleh perusahaan Telkomsel.
  9. 0823 – merupakan kode prefix dari Kartu As yang memiliki 12 digit nomor.

Jadi, dari ulasan di atas bisa disimpulkan bahwa nomor 0823 dari operator Telkomsel Kartu As, dengan begitu anda tidak perlu lagi mempertanyakan 0823 kartu apa.